5 Jenis Lampu Philips LED Terbaik dan Harganya

Lampu Philips LED adalah jenis lampu LED yang diproduksi oleh perusahaan Philips. Lampu ini menggunakan teknologi LED untuk menghasilkan cahaya, yang lebih efisien dan awet daripada lampu tradisional seperti lampu bohlam atau neon.

Banyak orang jika mencari lampu penerangan untuk dalam rumah sering memilih merek Philips sebagai pilihan utama kerana terjamin dari segi kualitas.

Salah satu kelebihan lampu Philip LED bulb adalah efisiensinya yang tinggi, yaitu bisa menghemat energi hingga 80% dibandingkan dengan lampu pijar. Selain itu, lampu LED ini juga memiliki umur yang lebih lama, sehingga Anda tidak perlu sering menggantinya.

Kelebihan lain dari lampu Philip LED bulb adalah bahwa mereka tidak mengandung merkuri atau zat beracun lainnya, sehingga lebih ramah lingkungan. Selain itu, lampu ini juga tidak menghasilkan panas yang berlebihan, sehingga tidak akan mempengaruhi suhu ruangan dan tidak membahayakan anak-anak atau hewan peliharaan.

Perbandingan daya Lampu GLS (General Lighting Service) adalah jenis lampu pijar tradisional bohlam yang sering digunakan untuk penerangan umum. Lampu GLS umumnya memiliki bentuk bola dengan tutup berbentuk E27 atau B22, dan tersedia dalam berbagai wattage mulai dari 25W hingga 100W.

Daftar Harga Lampu Philips LED Terbaik dan Terlaris

1. Philips Smart Wifi LED Downlight

Lampu Philips wifi
Harga:
9W Rp 90.000
13W Rp 125.000
17W Rp 155.000

Lampu downlight pilihan terbaik yang dapat menciptakan suasana terang di ruangan dengan jutaan warna yang dapat dikontrolvdengan menggunakan aplikasi WIZ , perintah suara dan aksesoris (Motion Sensor, Remote Control) dari ribuan warna kuning ke putih.

Cocok untuk beberapa ruangan rumah seperti kamar, ruang tamu hingga dapur. Kamu dapat menjadwalkan kapan lampu nyala dan mati melalui aplikasi WIZ. Dapat bekerja bersama Amazon Alexa, Google Assistant, dan Siri.

2. Philips MultiPack MyCare LedBulb

Harga Philips Led Bulb 10W 12W
Isi 4 Lampu (Beli 3 gratis 1) 

Harga:
8W  Rp 110.000 ( Satuan Rp 42.000)
10W Rp 130.000 (Satuan Rp 45.000)
12W Rp 145.000 (Satuan Rp 50.000)

Paket MultiPack ini jenis nya sama saja dengan Led Bulb MyCare satuan

Daya 8W, 10W, dan 12W cocok untuk menerangi ukuran ruangan kecil 3 x 3 meter atau lebih kecil. Ccocok untuk kamar tidur, dapur, atau ruang tamu. Cahaya LED bebas kedipan dan memiliki indeks renderasi warna tinggi yang memastikan bahwa objek dilihat dalam warna alami mereka yang sebenarnya.

Spesifikasi:
Daya yang setara 98 W (GLS) atau 22 W (CFLI)
Suhu warna 6500 K
Efek cahaya/finish Day Light
Kap/fitting E27
Voltase 220 - 240 V
Masa pakai lampu 15000 jam
Kap/fitting E27

3. Philips Rechargeable LedBulb

Lampu Led Philip masih menyala saat lampu mati
Harga
7,5W Rp 80.000
9W Rp 85.000

Lampu Rechargeable Led Bulb adalah jenis lampu Philip yang masih enyala hingga 3 jam dalam ketika keadaan listrik listrik mati. Ketika menyala lampu otomatis ke charging menyimpan daya. Sudah cukup terang untuk menerangi kamar, dapur dan ruang tamu kecil.

Kelebihan Philips Rechargeable LedBulb

  • Mengisi batere bersamaan dengan saat listrik dinyalakan lewat saklar
  • Menggunakan Baterai Lithium ION yang aman
  • Dilengkapi dengan sistem proteksi over-charging dan discharging
  • Tidak mengandung UV, IR, mercuri ataupun bahan berbahaya lainnya

Spesifikasi:
7W Daya yang setara 60 W (GLS)
9W Daya yang setara 80 W (GLS)
Suhu warna 6500 K
Efek cahaya/finish Day Light
Voltase 110 - 240 V
Masa pakai lampu 15.000 jam
Dapat diredupkan: Tidak

4. Philips LEDBulb 19W

lampu Philips 19w
Pilihan lampu Philip untuk menerangi ruangan lebih besar seperti ruang tamu atau tempat yang membutuhkan penerangan lebih jelas. Cahaya ruangan lebih akan lebih jelas dengan ukuran 19W 2300 Lumen, semakin tinggi Lumen maka semakin terang lampu untuk seseorang lebih jelas melihat object yang diterangi lampu.

Spesifikasi
Daya listrik terukur 19 W
Daya yang setara 170 W (GLS)
Suhu warna 6500 K
Efek cahaya/finish Day Light
Kap/fitting E27
Voltase 220 - 240 V
Masa pakai lampu 15000 jam
Dapat diredupkan: Tidak

5. Philips Lampu Smart WiFi LED

Lampu Philip Wifi

Harga: 8W Rp 67.000

Pilihan lampu Philip yang bisa dikoneksikan dinyalakan dan dimatikan jarak jauh dengan aplikasi yang bekerja dengan Amazon Alexa, Google Assistant, dan Siri. Anda bisa mengendalikan lampu menggunakan wifi dan jarak jauh dengan WiZ App.

Spesifikasi:
Suhu warna Dapat diatur
Efek cahaya/finish Day Light
Kap/fitting E27
Dapat diredupkan Ya
Voltase 220 - 240 V

Aldofla

Seorang manusia yang ingin bermanfaat bagi manusia lainnya. Berbagi artikel yang baik dan bermanfaat

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama